Beranda » Blog » 4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan Mudah

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan Mudah

Diposting pada 8 September 2023 oleh adminbajuanak / Dilihat: 365 kali / Kategori:

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan Mudah

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan MudahKunyit merupakan salah satu bahan penting dalam bumbu masakan Indonesia. Namun, ternyata noda kunyit juga termasuk salah satu jenis noda yang sulit dihilangkan.

Mengapa demikian? Karena kandungan dalam kunyit (curcumin) yang secara alami berwarna kuning terang, tidak larut dalam air seperti spidol bertinta permanen yang tidak bereaksi terhadap air. Oleh karena itu, pencucian memakai air saja tidak akan efektif untuk menghilangkan noda kunyit. Berikut Mimin DBS telah merangkum 4 cara mudah menghilangkan noda kunyit di baju. Simak dibawah ini ya guys!

Baca juga : 3 Alasan Baju Baru Harus Dicuci Sebelum Dipakai

  1. Bersihkan gumpalan noda kunyit pada pakaian

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan MudahCara pertama yang bisa kamu coba ialah dengan menggunakan sendok atau bagian belakang pisau yang tumpul untuk menyingkirkan tumpahan bumbu kunyit di baju. Berhati-hatilah agar tidak sampai memperlebar area yang bernoda.

Baca juga : Jokowi Tampil Gagah Dengan Pakaian Ageman Songkok Singkepan Ageng di HUT ke-78 RI

  1. Rendam baju yang terkena noda kunyit dengan deterjen

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan MudahSelanjutnya, tuangkan sedikit deterjen cair pada bagian yang bernoda dan kucek secara perlahan-lahan pada kedua sisi kain. Setelah itu, rendam selama 30 menit.

Selain deterjen kamu bisa menggunakan baking soda untuk menghilangkan noda kunyit. Pertama-tama campur baking soda dan air, lalu tuangkan ke noda tersebut dan diamkan seharian.

Baca juga : Model STP Marketing

  1. Segera cuci dengan menggunakan mesin cuci

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan MudahMengapa memakai mesin cuci? Karena pencucian dalam mesin cuci berfungsi untuk mencegah penyebaran noda ke bagian-bagian lain pada baju. Saat kamu memasukkan baju yang terkena noda ke dalam mesin cuci, tambahkan deterjen anti noda, lalu atur mesin cuci sesuai petunjuk perawatan pada label pakaian tersebut terkait suhu air. Maka cara ini berguna untuk melarutkan sisa noda yang telah terangkat dari serat-serat kain namun masih menempel di permukaan kain.

Baca juga : AIDA:Pengertian, Sejarah, Kelebihan Dan Kekurangan

  1. Jemur pakaian di bawah sinar matahari

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan MudahJika pakaian berwarna, maka jemurlah dalam posisi terbalik dimana sisi dalam berada di luar dan sebaliknya. Akan lebih baik jika bagian yang bernoda menghadap langsung ke matahari, tetap dengan posisi pakaian terbalik. Sedangkan kalau bajunya berwarna putih, tidak perlu dibalik.

Baca Juga : Apa Itu Gramasi?

Cara menghilangkan noda kunyit pada baju di atas juga bisa diterapkan pada busana yang terkena noda bumbu-bumbu masakan lainnya. Mudah diikuti sobat DBS bukan 4 cara menghilangkan noda kunyit diatas.

 

Sumber artikel :

https://www.popbela.com/fashion/style-trends/ficca-ayu-1/cara-menghilangkan-noda-kunyit-di-baju-1?page=all

Tags: , , , , , , ,

Bagikan ke

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan Mudah

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

4 Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Baju Dengan Mudah

Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Nuraini
● online
Nuraini
● online
Halo, perkenalkan saya Nuraini
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: